Text
konsep dan implementasi pemograman Laravel 5
pada tahun 1016, Buku ini menjadi buku panduan terbaik (BEST SELLER) dalam mempelajari lavarel 5 (versi 5.2), sehingga kami terbitkan kembali tahum 2019 dengan versi lavarel 5.8. cukup banyak perubahan ,teruama dari sisi routing dan security, sehingga penulis harus mengujicoba lagi dari awal setiap coding untuk menyesuaikan agar dapat berjalan dengan baik di lavarel 5.8.
tidak seperti framework PHP bersekala kecil seperti codeigniter yang relatif mudah untuk dipelajari, lavvarel cukup sulit untuk dikuasai terutama bagi pemula, karena kompleksitas yang ada didalamnya .untuk itu, dibutuhkan panduan yang tepat untuk menguasai lavarel
buku ini akan membantu anda untuk mempelajari lavarel dengan cara yang mudah, sistematis dan menyeluruh (30BAB) disajikan dalam bentuk LANGKAH DEMI LANGKAH.setiap materi disertai STUDI KASUS bahkan, beberapa materi tidak ada dalam dokumentasi resmi lavarel.
| 06220082 | 005.1-AWA-K-Sisteminfomasi | Perpus STMIK | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain