SKRIPSI Sistem Informasi
PERBANDINGAN METODE SIMPLE QUEUE DAN QUEUE TREE UNTUK MANAJEMEN BANDWIDTH PADA HOTSPOT DI SMA NEGERI 1 NGANTANG
ABSTRAK
Hazbullah, Ikhwan. 2017.Perbandingan metode simple queue dan queue tree untuk manajemen bandwidth pada hotspot di sma negeri 1 ngantang, Skripsi, Program Studi Teknik Informatika, STMIK PPKIA Pradnya Paramita. Pembimbing: (I) Rahayu Widayanti,SE., MM., MMSI., (II) Samsul Arifin, S.Kom., MMSI
Kata-kata Kunci: Manajemen bandwidth, Queue Tree, Simple Queue, Internet.
Penggunaan internet disebuah jaringan seringkali kurang dimanfaatkan secara optimal. Pembagian bandwidth internet yang tidak merata di SMAN 1 Ngantang dapat mempengaruhi kinerja guru dan siswa. Penelitian ini bertujuan mencari metode pembagian bandwidth yang cocok untuk diterapkan di SMAN 1 Ngantang. Pengujian sistem manajemen bandwidth dalam hal kecepatan, akses internet, perbandingan throughput, perbandingan delay, perbandingan jitter, dan perbandingan, packet loss dilakukan untuk membandingkan metode simple queue dan metode queue tree. Berdasarkan hasil pengujian bahwa untuk segi kecepatan, akses internet, perbandingan jitter, dan perbandingan packet loss metode queue tree lebih unggul, sehingga metode queueu tree lebih cocok digunakan di SMAN 1 Ngantang.
| 13520041 | 001.42 IKH P SKR TeknologiInformasi | Perpus STMIK (Teknologi Informasi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain