Text
RANCANG BANGUN ALAT PENGUKURAN KADAR GARAM UNTUK TAMBAK UDANG BERBASIS MIKROKONTROLER
Aldian, Hafid Reza. 2014. Rancang Bangun Alat Pengukuran Kadar Garam untuk Tambak Udang Berbasis Mikrokontroler. Tugas Pemrograman Khusus, Program Studi Teknik Informatika, Pembimbing: Sigit Setyo Wibowo, S>T.
kata kunci: Kadar Garam, Mikrokontroler, Atmega8, LCD
selama ini ada beberapa metode manual yang digunakan untuk mengetahui kualitas kadargsaram pada tambak uadang. Antara lain hanya dengan memperkirakan seberapa banayak air laut yang dialirkan menuju tambak.
menggunakan metode manual tidak dapat memastikan berapa banyaknya umlah kandungan kadar garam yang terkandung dalam air.
tujuan dari penelitian ini adalah membuat alat yang dapat mengetahui tingkat kadar garam yang terkandung dalam air, alat pendeteksi ini menggunakan sensor perak, LCD (Liquid Crystal Display) dan piranti utama mikrokontroler Atmega8 sebagai prosesornya.
| TPK TI 2014 262 | TPK TI Ald 262-2014 | Perpus STMIK (Karya Ilmiah) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain