TUGAS AKHIR
DESAIN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PADA RUMAH BERSALIN AMANAH HUSADA MALANG
Penulisan tugas Akhir ini bertujuan untuk mendesain sistem administrasi dari pendaftaran pasien, pemeriksaan kehamilan sampai pada proses persalinan yang berbasis komputerisasi. Desain dimaksudkan untuk memper mudah dan meningkatkan pelayanan pada rumah bersalin amanah husada malang.
Berdasarkan pengamatan dilapangan, menunjukan bahwa proses pelayanan pada rumah bersalin tersebut mengakibatkan dampak yang kurang baik. Baik masalah pendaftaran pasien sampai pada proses persalinan. Maka dari maslah - masalah tersebut muncul pemikiran untuk membangun dan mendesain suatu sistem informasi yang terkomputerisasi.
Dari data - data penelitian tersebut maka disusun program untuk mempermudah layanan dengan menggunakan bahasa pemrograman Microsoft Visual Basic 6.0 service pack dan menggunakan data base microsoft Acsess. Sistem informasi administrasi ini diharapkan dapat meningkatkan layanan pada rumah bersalin tersebut.
| TA 03310001 | TA MI Fer 206 2008 | Perpus STMIK (TUGAS AKHIR MI) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain