Tugas Pemrograman Khusus T. I
SISTEM ANTRIAN PADA LOKET BERBASIS DISPLAY SEVEN SEGMEN DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN DELPHI 7.0
Sistem antrian pada loket berbasis display seven segmen dengan bahasa pemrograman delphi 7.0, dirancang dengan tujuan untuk membantu penyelenggaraan pelayanan pada loket. Dalam kehidupan sehari-hari selalu dihadapkan pada persoalan tentang antrian, loket instalasi yang bergerak dalam bisnis penyediaan barang. Selain menyediakan tenaga barang terdapat juga kegiatan-kegiatan lain yang terkait dengan hal tersebut dalam jasa pelayanan, misalnya tempat pengaduan pelanggan, tempat pembayaran dan lain sebagainya
Di loket pembayaran misalnya terdapat hal yang cukup menarik perhatian yaitu disaat terjadi antrian yang sangat panjang beberapa hari sesudahnya. Hal tersebut juga terjadi di loket-loket mana saja.
| TPK TI 08521008 | TPK TI Sut 230 2011 | Perpus STMIK (Tugas pemrograman khusus TI) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain