Tugas Pemrograman Khusus T. I
MEMBANGUN SERVER LOAD BALANCING MULTIPLE LINE BERBASIS MIKROTIK UNTUK MEMAKSIMALKAN KECEPATAN BROWSING
Load Balancing adalah proses pendistribusian beban terhadap sebuah servis yang ada pada sekumpulan server atau perangkat jaringan ketika ada permintaan dari pemakai. Ketika banyak permintaan dari pemakai maka server tersebut akan terbebani karena harus melakukan proses pelayanan terhadap permintaan pemakai.
Solusi yang cukup bermanfaat adalah dengan membagi-bagi beban yang datang ke beberapa server, jadi tidak berpusat ke salah satu perangkat jaringan saja. Teknologi itulah yang disebut teknologi load balancing. Dengan teknologi load balancing maka dapat diperoleh keuntungan seperti menjamin reabilitas servis, avaibilitas dan skalabilitas suatu jaringan.
| TPK 06521005 | TPK TI As'a 236 | Perpus STMIK (Tugas Pemrograman Khusus T I) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain