Tugas Pemrograman Khusus T. I
SISTEM ADMINISTRASI CUTI KARYAWAN ON LINE PADA PT. INDOLAKTO PANDAAN
Cuti sebagai salah satu hak karyawan adalah satu aspek yang secara tidak langsung memiliki peranan penting dalam mendukung kinerja karyawan dalam pencapaian target perusahaan, kendala-kendala yang terkait dengan pegawai baik sifatnya umum maupun pribadi yang memungkinkan menggangu situasi kerja dalam mencapai tujuan yang diharapkan oleh perusahaan.
Berdasarkan pengamatan pada sistem penataan administrasi pengajuan cuti pada PT Indolakto pandaan ada hal yang bisa dikembangkan lebih lanjut, yakni mempermudah dalam proses pelaporan dan efesiensi serta efektifitas kerja.
Semoga aplikasi yang sederhana ini dapat menjadi solusi tambahan dalam mengatasi permasalahan dalam penataan administrasi serta pelaporan saldo cuti pada PT Indolakto pandaan.
| TPK 04520111 | TPK TI Sol 120 2009 | Perpus STMIK (Tugas pemrograman khusus) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain