Tugas Pemrograman Khusus T. I
APLIKASI ANTARMUKA MANAJEMEN PELANGGAN FTP MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA PT IMMEDIAVISI SOLUSI
FTP (File Transfer Protocol) merupakan salah satu aplikasi internet yang banyak digunakan dan dibutuhkan oleh banyak kalangan. Dalam hal ini PT Immediavisi Solusi menyediakan produk FTP hosting berbayar untuk para pelanggannya.
Salah satu kendala yang dialami oleh perusahaan adalah belum adanya suatu sarana (tool) yang mudah dan user friendly untuk melakukan proses pengaturan account-account pelanggan pada FTP server yang digunakan saat ini (Pure-FTPd server). Selain itu data pelanggan FTP belum terorganisir dengan baik dan pelanggan juga belum memiliki sarana untuk melakukan perubahan password pada account FTP yang telah dimiliki. Hal ini menyebabkan pengaturan account dan data pelanggan kurang efisien dan efektif yang tentunya berpengaruh pada performa kerja dan pelayanan kepada pelanggan. Selain itu pelanggan juga kesulitan untuk mengelola account yang telah dimiliki.
Semoga interface ini mampu menjadi solusi tambahan dalam mengatasi permasalah pengaturan account dan data pelanggan yang dialami ole PT Immediavisi Solusi.
| TPK 04520103 | TPK TI Rah 116 2008 | Perpus STMIK (Tugas Pemrograman Khusus) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain